Wednesday, February 5, 2025

Kajian Tafsir: Makna Basmallah

 


Setiap hari Rabu setelah maghrib, rutin diadakan kajian tafsir Jalalin yang disampaikan oleh                  Ust. Pahrurroji M. Bukhori untk seluruh siswa kelas X-XII. 

Kajian minggu ini masih membahas tentang basmallah... Apa aja makna yang terdapat dalam lafadz basmallah? Ikutin terus yaaa... 

Tuesday, February 4, 2025

DRAKOR THE TRAUMA CODE HEROES ON CALL

 


Sudah lama sekali saya tidak nonton drama korea, tiba-tiba di thread rame lah tentang drakor ini, dan cuma 8 episode. Langsung lah cus nonton ... Ternyata drakor ini terinspirasi dari sosok Profesor dokter yang ada di Korea Selatan bernama Lee Guk Jong yang merupakan dokter ternama pakar penanganan kasus-kasus trauma. Juga merupakan dokter yang berperan penting dalam mendorong pemerintah mendirikan pusat trauma di rumah sakit di seluruh negeri pada tahun 2011. Ia juga dikenal publik setelah berhasil menyelamatkan kapten kapal yang terluka setelah ditembak perompak Somalia.

Gimana sinopsis ceritanya??

Monday, February 3, 2025

KAJIAN BERSAMA USTADZAH AISYAH FARID


 

Alhamdulillah pada hari Ahad kemarin tanggal 2 Februari 2025, bisa mengikuti kajian bersama Ustadzah Aisyah Farid bersama tetangga rumah neng geulis. Dan baru kali ini mendapat undangan VIP di pengajian ini, jadi serasa mendapat perlakuan istimewa dan mendapat goodie bag yang berisi konsumsi pengajian, Masya Allah hatur nuhun ibu yang baik.

Kami berangkat dari Serpong jam 10.30 dengan naik Gocar, dan alhamdulillah sampai jam 11.30. Disana sedang berlangsung pembacaan Yasin dan Doa. Setelah dhuhur, baru dimulai pembacaan Maulid Nabi oleh tim hadrah yang suaranya Masya Allah merdu merdu.

Ustadzah Aisyah baru memberikan materi kajiannya sekitar pukul 13.48. Baru sekarang bertemu ustadzah Aisyah yang juga Syarifah atau salah satu keturunan Rasulullah Saw, Masya Allah tenang sekali dan meneduhkan. Lantas apa aja yang disampaikan?? yuk ikuti terusss

Postingan Favorit